Peduli Bencana Semeru
Bismillah.
MI Negeri 5 Sukoharjo, dengan niat saling membantu meringankan kesususahn, akan mengkordinir bantuan dari berbagai pihak khususnya keluarga besar MIN 5 Sukoharjo yang akan memberi bantuan kepada Saudara sebangsa di Wilayah yang terdampak letusan gunung Semeru.
Segala bentuk bantuan yang terkumpul akan dipusatkan di kantor Kementerian agama Kabupaten Sukoharjo yang nanti juga diteruskan ke Kantor kementerian Agama Wilayah Jawa tengah yang akan mendonasikan ke Wilayah terdampak.
Semoga korban diberikan keselamatan, kesabaran, kesehatan dan perlindungan.
#prayForSemeru